Sejarah penghianatan PKI
terhadap Bangsa Indonesia merupakan sejarah yang harus diketahui oleh seluruh
lapisan masyarakat Indonesia. Hal ini
dikarenakan Komunis merupakan paham atau ideologi yang sangat berbahaya. Sejarah
menunjukkan bahwa Komunis telah membuat sengsara rakyat. Untuk mengingatkan masyarakat terhadap bahaya
Komunisme, Kodim 1506/Namlea menggelar nonton bareng film G30S PKI yang
diadakan di Pantai Waesula Indah, Wilayah Koramil Aerbuaya, Selasa(26/09). Sebanyak 300 orang masyarakat dan pelajar
tumpah ruah menonton film yang mengisahkan kejahatan Komunis. Film G30S PKI adalah film yang menggambarkan
pemberontakan yang dilakukan PKI dengan melakukan upaya kudeta terhadap Bangsa
Indonesia dengan melakukan penculikan dan pembunuhan terhadap 7 Perwira TNI
AD. Pemberontakan disertai pembunuhan
bukan hanya dilakukan PKI pada tahun 1965 tetapi juga dilakukan pada
tahun-tahun sebelumnya yang mengakibatkan korban jiwa yang besar. Dengan penayangan film ini masyarakat dan
pelajar
Tidak ada komentar:
Posting Komentar